phone scammer

Seri Cerita Pengguna #2

Jika Anda relatif paham teknologi, Anda mungkin berpikir bahwa tidak mungkin rasanya Anda akan mengalami kasus penipuan melalui telepon atau jenis penipuan lainnya. Namun, para penipu melalui panggilan telepon memiliki banyak modus baru terhadap targetnya. Dan beberapa dari mereka sangat meyakinkan saat berbicara, bahkan seseorang yang sangat paham mengenai teknologi pun bisa menjadi korban penipuan.

Bayangkan skenario ini: seseorang menelepon Anda mengaku dari bank dimana Anda menabung atau berinvestasi, dan mereka ingin memberi Anda tingkat bunga yang cukup menarik dari yang sewajarnya. Lalu mereka mengonfirmasi detail pribadi Anda, dan Anda hanya perlu mengonfirmasi beberapa digit terakhir nomor kartu Anda lalu dengan mudahnya mereka dapat mengambil alih akun bank Anda dengan data tersebut. Panggilan semacam ini mungkin tampak normal dan biasa saja, terutama jika Anda sedang mengajukan pembukaan kartu kredit baru.

Jika penipu menghubungi Anda di waktu yang tepat dan mengatakan hal-hal yang benar adanya, sangat mudah untuk Anda menjadi korban penipuan. Namun tidak lagi, Anda sekarang dapat menggunakan teknologi sebagai pelindung keamanan di smartphone Anda dan menghindari Anda dari penipuan telepon maupun SMS. Perkenalkan aplikasi Getcontact yang mampu mengidentifikasi panggilan dan perlindungan spam. Klik di sini untuk mengetahui bagaimana Getcontact dapat melindungi Anda dari para penipu panggilan telepon.

Ulasan yang dikatakan pengguna Getcontact

Banyak pengguna yang telah memberikan ulasan tentang bagaimana Getcontact dapat menyelamatkan mereka dari korban penipuan. Simak beberapa testimoni berikut ini.

  • Pengguna mengalami penipuan melalui aplikasi kencan online. Dia menerima pesan dari seorang wanita yang memiliki akun pribadi di aplikasi kencan, Wanita tersebut mencoba meyakinkannya bahwa dia ingin menjalin hubungan yang serius. Wanita itu kemudian meminta sejumlah uang, lalu pengguna mengecek nomor wanita tersebut di aplikasi Getcontact dan melihat bahwa orang-orang menamainya sebagai ‘tukang tipu’.
  • Di website X, pengguna Getcontact lainnya menceritakan bagaimana salah satu temannya membeli sistem filter air minum untuk rumahnya. Setelah dia memberikan nomor teleponnya kepada penjual, dia terus menerus dihubungi. Karena merasa terganggu akhirnya dia mengaktifkan fitur ‘daftar hitam’ (blacklist) di aplikasi Getcontact untuk membllokir nomor-nomor tersebut.
  • Pengguna lainnya menceritakan kisahnya di Instagram. Dia menjelaskan bahwa seseorang meneleponnya dari nomor yang tidak dikenal, mengatakan bahwa dia adalah karyawan bank yang telah mendeteksi seseorang menggunakan kartu kreditnya tanpa izin. Setelah menelepon, pengguna mencari nomor tersebut di aplikasi Getcontact dan menemukan nomor tesebut dinamai ‘scammer’. Dia juga menceritakan pengalaman lain bagaimana Getcontact telah menyelamatkannya dari scammers beberapa kali sebelumnya.

Unduh Getcontact untuk melihat fitur lainnya.

Postingan Paling Banyak Dilihat

know who is calling

5 August 2022

Getcontact Sukses Meluncurkan Kampanye Iklan TV-nya di Rusia

Rusia merupakan salah satu negara yang paling banyak menerima panggilan spam. Bayangkan saja, satu dari setiap empat panggilan merupakan spam atau penipuan. Getcontact yang merupakan aplikasi perlindungan spam dan ID penelepon terkemuka belum lama ini merilis kampanye untuk membantu melindungi para...

spam call

7 July 2022

Getcontact Ada di Turki!

Setelah kesuksesan globalnya, pasar baru Getcontact mulai masuk ke Turki, yang juga merupakan salah satu negara paling terpapar panggilan spam. Getcontact masuk ke pasar Turki melalui iklan TV. Can Pehlivanlı dari Norr Film Production menyutradarai iklan komersial yang ditandatangani oleh VMLYR di...

spam call

25 September 2020

Apa yang Dimaksud Dengan Panggilan Spam?

Salah satu masalah yang paling umum saat menggunakan telepon seluler adalah adanya panggilan masuk dari nomor yang tidak dikenal dan panggilan yang tidak diinginkan. Jumlah panggilan spam telah meningkat lebih banyak daripada sebelumnya, terutama dengan teknologi yang memungkinkan SMS atau...

suspicious call

8 January 2022

Seri Cerita Pengguna #1

"Itu nomor telepon bank katanya, tapi saya enggak ngerti." “Mereka bilang kalau saya tidak mau bayar, mereka akan memutus aliran listrik. Jadi, saya panik.” "Dia bilang katanya dia polisi, saya jadi takut dan akhirnya percaya"... Anda mungkin sudah sering mendengar cerita seperti itu...

type of spam calls

7 August 2020

Bagaimana Panggilan Spam Selama Masa Pandemi?

Sementara banyak orang melakukan hal baik untuk membantu orang lain di tengah krisis virus corona, beberapa oportunis yang tidak bermoral justru melakukan hal lain yakni penipuan. Faktanya, penipuan telepon dan panggilan penipuan meningkat dari hari ke hari. Mungkin Anda sudah cukup paham...